top of page

Water Heater

​Pada umumnya pemanas air dibagi menjadi 3 jenis yaitu panas :
1. Pemanas air gas.
- Prinsip kerja : hampir sama ketika anda memasak air dengan menggunakan kompor gas.
- Beberapa hal yang perlu diperhatikan ketika akan memasang pemanas air gas adalah ventilasi udara di dalam kamar mandi tersebut. Hal ini untuk mencegah jika sewaktu-waktu gas bocor shg aliran udara mengalir ke luar ruangan ( untuk mengatasi hal tersebut, sebaiknya anda meminta bantuan orang berpengalaman ketika akan melakukan proses pemasangan pemanas air gas terutama untuk di kamar mandi.

2. Pemanas air listrik.
- Prinsip kerja : hampir sama hamper sama ketika anda memasak air dengan menggunakan listrik seperti pada thermos listrik.
- Beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum menggunakan pemanas air ini adalah tersedianya alat pengaman listrik seperti ELCB ( Earth Leakage Circuit Breaker) . Selain itu, agar pemakaian listrik tidak terlalu boros, thermostrat pemanas air dapat diatur agar tidak terlalu panas, jadi pemanas air tidak bekerja terus-menerus. Untuk menghindari resiko tersengat listrik, anda dapat memasang antikontak pada pemanas air ini.

3. Pemanas air tenaga matahari ( solar) .
- Prinsip kerja : adalah menggunakan prinsip menyerap tenaga matahari.
- Pemanas air tenaga matahari cocok digunakan di daerah tropis yang memiliki banyak sinar matahari sepanjang tahun.

(021)  44560255

CALL US NOW

bottom of page